PALANGKA RAYA – Momen peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke -76 jatuh pada 17 Agustus 2021. Untuk itu, jiwa patriotisme harus terus ditanamkan di masyarakat, khususnya para generasi muda sebagai…

Hari Kemerdekaan RI, 20 Narapidana Lapas Kasongan Hirup Udara Bebas
PALANGKA RAYA – Bertepatan dengan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-76 pada 17 Agustus 2021 ini, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Kasongan memberikan remisi umum kepada sejumlah Warga Binaan…

Kemerdekaan RI ke-76, Gerdayak Kobar Gelar Komunikasi Lintas Suku
PALANGKA RAYA – Momen peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke -76, yang jatuh pada 17 Agustus 2021, menjadi momen pererat tali silaturahmi lintas suku yang ada di wilayah Kabupaten Kota…

Persiapkan Atlet asal Kalteng ke PON Papua, Satgas Pantau Pelatda
PALANGKA RAYA – Pelatihan daerah (Pelatda) yang dilaksanakan bagi atlet cabang olahraga (cabor) yang mewakili Kalteng pada PON di Papua terus dilakukan. Sisa waktu sekitar satu bulan ini dimanfaatkan untuk…

PT Bank Kalteng Serahkan Alat i-Tax kepada Bupati Gunung Mas
KUALA KURUN – Dalam upaya meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) di Kabupaten Gunung Mas (Gumas), PT Bank Kalteng, menyerahkan alat perekam transaksi usaha i-Tax kepada Pemerintah Kabupaten Gumas. Penyerahan alat…

Dugaan Korupsi Rp 5,8 Miliar, Oknum Mantan Pejabat di Katingan Ditahan
KASONGAN – Jaksa Penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Katingan menahan mantan Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat pada Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Katingan Tahun 2017, berinisial JS, Senin (16/08/21). Oknum…

Hari Kemerdekaan, 2.401 Narapidana di Kalteng Terima Remisi
PALANGKA RAYA – Sebanyak 2.401 Narapidana (Napi) di Kalimantan Tengah (Kalteng) mendapatkan remisi umum (RU) atau pengurangan masa hukuman. Pemberian dari Kanwil Kemenkumham Kalteng ini bertepatan dengan peringatan Hari Kemerdekaan…

Diduga jadi Pengedar Sabu-Sabu di Gumas, Dua Sekawan Diringkus
KUALA KURUN – Dua sekawan yang diduga terlibat dalam bisnis peredaran narkoba jenis sabu-sabu diringkus tim dari Satuan Reserse Narkoba (Satreskoba) Polres Gunung Mas. Pelaku yang diamankan tersebut, yakni inisial…

Bangunan Gudang Percetakan Batako Ludes Terbakar
PALANGKA RAYA – Sebuah bangunan yang diketahui digunakan sebagai gudang percetakan Batako ludes terbakar, Selasa (17/8/2021) sekitar pukul 09.30 WIB. Gudang percetakan Batako tersebut, berada di Jalan Lamtoro Gung II,…

Dugaan Korupsi Dana Desa, Mantan Kades Hanjak Maju Resmi Ditahan
PULANG PISAU – Mantan Kepala Desa (Kades) Hanjak Maju, Kecamatan Kahayan Hilir, Kabuputen Pulang Pisau Periode 2015-2021, inisial YSG resmi ditahan atas kasus dugaan korupsi Dana Desa (DD) tahun anggaran…