PALANGKA RAYA-Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) melaksanakan kegiatan Gerakan Pangan Murah di Kelurahan Kereng Bangkirai, Rabu (6/3). Gerakan pangan murah dalam rangka menyambut…
Hari: 6 Maret 2024
Pembangunan Mal Baru di Sampit Tidak Ada Izin
SAMPIT- Bupati Kotawaringin Timur (Kotim), H Halikinnor mengaku baru mengetahui adanya pembangunan mal yang masih berjalan di Jalan Ir Soekarno Sampit, Kelurahan Baamang Tengah, Kecamatan Baamang, Kabupaten Kotim. BACA JUGA: Parah!…
Parah! Miliaran Dana Desa untuk Judi Sabung Ayam
PURUK CAHU – Pegianto (36) mantan Kepala Desa (Kades) Tumbang Bana periode 2017-2023 telah ditetapkan sebagai tersangka tunggal atas tindak pidana korupsi dana desa (DD) dan alokasi dana desa (ADD)…
Tak Terima Diejek, Pemuda Bunuh Temannya
KUALA KAPUAS – Emosi seorang pemuda berinisial FI sepertinya tidak terbendung lagi. Lantaran diduga sering diejek membuatnya naik pitam dan menganiaya korban berinisial SY hingga tewas. BACA JUGA: Selama Dua Bulan,…
Selama Dua Bulan, Polresta Ringkus Sepuluh Pengedar Sabu
PALANGKA RAYA – Selama periode Januari-Februari 2024, Satresnarkoba Polresta Palangka Raya, berhasil meringkus sepuluh orang pelaku penyalahgunaan narkotika jenis sabu-sabu. Dari pengungkapan tersebut sebanyak 287,48 gram berhasil diamankan. BACA JUGA: Mobil…
Mobil Ditarik Paksa Debt Collector, Pemilik Lapor Polisi
PALANGKA RAYA – Tidak terima mobil ditarik paksa oleh debt collector. Seorang wanita Bernama Pita Nova (29) melaporkan kejadian yang dialaminya ke Ditkrimum Polda Kalteng, Rabu (6/3/2024). BACA JUGA: Polres Kotim…
Dewan Katingan Harapkan Pemkab Percepat Lelang Proyek
KASONGAN – Pihak dewan meminta agar pengajuan lelang terutama fisik, baik pekerjaan ruas jalan maupun bangunan gedung milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Katingan di tahun anggaran 2024 bisa dipercepat. Sehingga nantinya…
Polres Kotim Musnahkan Sabu Ratusan Gram
SAMPIT – Polres Kotawaringin Timur (Kotim) melalui Satresnarkoba berhasil mengungkap kasus narkotika jenis sabu-sabu seberat 191,2 gram dengan nilai Rp. 286.800.000. BACA JUGA: GPM Digelar Untuk Stabilkan Harga Pangan Jelang Idul…
GPM Digelar Untuk Stabilkan Harga Pangan Jelang Idul Fitri
PURUK CAHU – Upaya untuk menstabilkan pasokan dan harga pangan di wilayah Kabupaten Murung Raya (Mura) terus dilakukan oleh jajaran pemerintah daerah melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP) dengan menggelar kegiatan…
Pj Bupati Katingan Hadiri Safari Nyepi di Desa Baun Bango
KASONGAN – Penjabat (Pj) Bupati Katingan Saiful, S.Pd, M.Si beserta rombongan menghadiri Safari Nyepi Tahun Baru Saka 1946, dalam rangka menyambut Catur Brata Penyepian Pemerintah Kabupaten Katingan Tahun 2024 di…