KALTENGOKE.COM – Jantung merupakan organ vital yang berperan memompa darah ke seluruh tubuh. Menjaga kesehatan jantung sangat penting untuk menghindari penyakit kardiovaskular. Menurut WHO, penyakit kardiovaskular merupakan penyebab kematian terbanyak…
Kesehatan
Beri Waktu pada Bayi untuk Merespons saat Mengobrol, Salah Satu Cara Cegah Speech Delay
JAKARTA – Speech delay adalah kondisi ketika seorang anak mengalami keterlambatan dalam berbicara dibandingkan dengan anak seusianya. Salah satu penyebabnya adalah kurangnya stimulasi. Sebab, lingkungannya kurang mendukung perkembangan bahasa, seperti…
Bawang Putih Bisa Turunkan Gula Darah? Ini Penjelasannya
KALTENGOKE.COM – Bawang putih, si bumbu dapur yang tak hanya menggugah selera, kini tengah menjadi sorotan di dunia medis berkat potensi manfaat kesehatannya yang mengesankan. Salah satu pertanyaan yang mencuat…
Menu Sarapan Sehat untuk Lansia
ORANG lanjut usia (lansia) yang biasanya sebagian besar sudah memiliki kondisi atau masalah kesehatan tertentu, harus sangat memperhatikan pola makannya. Tidak terkecuali saat sarapan, sebagai asupan makanan pertama yang masuk…
Sempat Kosong, Pasokan Vaksin Covid-19 di Kota Palangkaraya Sudah Datang
PALANGKARAYA – Pemerintah Kota Palangkaraya melalui dinas kesehatan, telah melakukan upaya penambahan ketersediaan stok vaksin Covid-19 di wilayah setempat yang sempat kosong. Sempat kosong karena berhentinya pasokan stok vaksin dari…
Polri untuk Rakyat, Kompol I Gusti Gede Raka Ikuti Donor Darah
PALANGKA RAYA – Berbagai cara dilakukan Kepolisian Republik Indonesia (Polri) dalam mendekatkan diri kepada rakyat. Salah satunya dengan mengikuti kegiatan donor darah di PMI Kendari, Sulawesi Tenggara. Salah satu personel…
Stok Vaksin Covid-19 di Palangkaraya Kosong
PALANGKARAYA-Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Palangkaraya, Andjar Hari Purnomo, mengatakan stok vaksin Covid-19 saat ini mengalami kekosongan. Berdasarkan informasi dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes), jelas dia, maka Dinas Kesehatan Kota Palangkaraya…
52 Orang di Palangkaraya Terjangkit HIV/AIDS
PALANGKARAYA – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Palangkaraya, telah mencatat 52 orang terdiagnosis positif mengidap HIV/AIDS mulai Januari hingga September tahun 2022. Kepala Dinas Kesehatan Kota Palangkaraya, drg. Andjar Hari Purnomo,…
Kasus Covid-19 di Kalteng Cenderung Alami Kenaikan
PALANGKA RAYA – Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 menggelar rapat antisipasi kecenderungan lonjakan kasus Covid-19 di wilayah Provinsi Kalteng secara virtual zoom meeting, Kamis (4/8/2022). Kepala Pelaksana BPBPK Provinsi Kalteng, Falery Tuwan, menyampaikan…
Positif Covid di Pulpis Meningkat Tajam, 4 Hari Bertambah 31 Orang
PULANG PISAU – Dalam rentan waktu 4 hari, sejak tanggal 2 hingga 5 Agustus 2022,pasien positif Covid-19 di Kabupaten Pulang Pisau (Pulpis) bertambah 31 orang. Pada tanggal 2 Agustus pasien…
