PULANG PISAU – Angka kecelakaan lalu lintas yang terjadi di ruas jalan Trans Kalimantan wilayah Kabupaten Pulang Pisau (Pulpis) tahun 2022 cukup tinggi. Dari data yang dihimpun, sepanjang bulan Januari…
#pulpis

Brakkk…Mobil Calya “Berakrobat” di Jembatan Tumbang Nusa
PULANG PISAU – Sebuah mobil Toyota Calya warna abu-abu dengan nomor polisi KH 1611 DF yaang dikemudikan Daryanto (40) terbalik dalam posisi miring melintang di atas jembatan Tumbang Nusa, Desa…

Masyarakat Keluhkan Jalan, Bupati Pulpis Langsung Kroscek ke Lapangan
PULANG PISAU– Menanggapi keluhan masyarakat terkait kerusakan jalan, Bupati Pulang Pisau (Pulpis), Pudjirustaty Narang didampingi Kepala Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang (PUPR), Dr. Usis I Sangkai S.Hut M.Si, turun ke…

Karyawan PT KLS Ini Sodomi Anak Bawah Umur Sebanyak 3 Kali
PULANG PISAU – Kasus pencabulan atau pelecehan seksual terhadap anak bawah umur masih marak terjadi. Seperti yang dialami oleh M. Anak usia tujuh tahun itu mengalami nasib malang. Ia dicabuli…

Ada Tersangka Lain di Kasus Dugaan Korupsi Permukiman Kumuh
PULANG PISAU – Kejaksaan Negeri Pulang Pisau (Pulpis) bakal kembali membidik tersangka lain dalam kasus dugaan korupsi pembangunan infrastruktur permukiman wilayah kumuh di Kecamatan Kahayan Hilir, Kabupaten Pulpis tahun anggaran…

Tim Penyidik Kejari Pulpis Geledah Kantor Balai Prasarana Permukiman Kalteng, 18 Dokumen Disita
PULANG PISAU-Terkait perkara dugaan tindak pidana korupsi (Tipikor), Kejaksaan Negeri Pulang Pisau (Pulpis), Senin (10/10/2022) melakukan pengeledahan di Gudang Arsip Kantor Balai Prasarana Permukiman wilayah Kalteng. Pengeledahan di kantor tersebut,…

Proyek Permukiman Kumuh di Pulpis Rugikan Negara Rp 3,3 Miliar Lebih
PULANG PISAU – Kejaksaan Negeri Pulang Pisau (Pulpis) menggelar press release kasus dugaan tindak pidana korupsi (Tipikor) pembangunan infrastruktur kawasan permukiman kumuh di Kecamatan Kahayan Hilir, Kabupaten Pulpis tahun anggaran…