TABALONG– PT PLN (Persero) mendukung pertumbuhan ekosistem kendaraan listrik dengan mendorong berbagai elemen masyarakat, di antaranya kegiatan Komunitas Motor Listrik untuk aktif mengampanyekan penggunaan kendaraan listrik menuju transisi energi bersih….