KUALA KURUN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) memberikan dukungan penuh kepada Tim Kontingen Festival Budaya Isen Mulang (FBIM) 2025 yang mewakili daerah ke ajang budaya…
#dprdgumas

Narkoba Merajalela, DPRD Gumas Minta Penindakan Maksimal
KUALA KURUN – Menyikapi masih maraknya peredaran narkoba di wilayah Kabupaten Gunung Mas (Gumas), anggota DPRD Gumas, Herbert Y. Asin, menyatakan dukungan penuh terhadap komitmen Kapolres Gumas yang baru dalam…

Warga di Gumas Dimbau Waspada Terhadap Potensi Banjir
KUALA KURUN – Menghadapi kondisi cuaca yang tidak menentu dalam beberapa waktu terakhir, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana,…

Soal Perseroda, DPRD Gumas Sebut Perlu Perombakan Total Pengurus dan Manajemen
KUALA KURUN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) menyatakan perlunya perombakan menyeluruh dalam pembentukan Perseroan Daerah (Perseroda) yang akan menggantikan Perusahaan Daerah (Perusda). Ketua DPRD Gumas,…

DPRD Gumas Minta Panitia Matangkan Persiapan Kejurnas Grasstrack Region IV Kalimantan
KUALA KURUN – DPRD Kabupaten Gunung Mas (Gumas) meminta panitia pelaksana Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Grasstrack Region IV Kalimantan Putaran ke-II untuk mematangkan seluruh persiapan menjelang pelaksanaan event yang akan digelar…

Dewan Minta Pemda Gumas Segera Perbaiki Jalan Rusak ke Hulu Damang Batu
KUALA KURUN – Kondisi ruas jalan yang menghubungkan Kecamatan Tewah menuju Damang Batu, Kabupaten Gunung Mas (Gumas), kini menjadi perhatian serius. Sejumlah titik, khususnya di wilayah Desa Tumbang Habaon hingga…

Dewan Dukung Kejurnas Grasstrack di Gumas, Hadiah Total Capai Rp250 Juta
KUALA KURUN – Kabupaten Gunung Mas (Gumas) bakal menjadi tuan rumah Kejurnas Grasstrack Region IV Kalimantan Putaran II pada 14–15 Juni 2025, yang akan digelar di Sirkuit Antang Sakti, Kuala…

Anggota DPRD Gumas Ingatkan Kades Dana Desa Rawan Disalahgunakan
KUALA KURUN – Peringatan keras datang dari Anggota DPRD Kabupaten Gunung Mas, Darwinson Concon, terkait pengelolaan Dana Desa (DD). Ia menyampaikan keprihatinannya atas masih adanya oknum kepala desa (Kades) yang…

DPRD Gumas Minta Masyarakat Waspada saat Melintasi Jalan Kurun–Palangka Raya
KUALA KURUN – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Gunung Mas (Gumas), Nomi Aprilia, mengimbau masyarakat agar meningkatkan kewaspadaan saat melintasi jalan lintas Kurun–Palangka Raya, mengingat kondisi jalan yang rusak dan licin…

DPRD Gumas Dorong OPD Komitmen Capai PAD, Triwulan II dan III Jadi Tantangan Berat
KUALA KURUN – Hingga pertengahan tahun 2025, tantangan dalam mencapai target Pendapatan Asli Daerah (PAD) di Kabupaten Gunung Mas (Gumas) masih terasa cukup berat. Namun demikian, DPRD Kabupaten Gumas tetap…