PALANGKA RAYA – Pemerintah Kota Palangka Raya melalui Dinas Perhubungan (Dishub) akan melakukan pengalihan arus lalu lintas pada pelaksanaan resepsi pernikahan Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin dan istrinya Avina…

Tekan Angka Kriminalitas, Kapolsek Aktif Sambangi Pos Kamling Warga
PALANGKA RAYA – Kapolsek Sabangau, Ipda Anastasia Helena Rompas, S.H, secara rutin melaksanakan patroli sambang kamtibmas ke pos keamanan lingkungan (Pos Kamling) wilayah Kecamatan Sebangau, Kota Palangka Raya, Rabu (5/1/2022)…

Motor Tak Bertuan di Semak-semak Jalan Temanggung Tilung Diamankan Polisi
PALANGKA RAYA – Sebuah kendaraan bermotor tak bertuan diamankan oleh petugas kepolisian. Kali ini, sebuah kendaraan jenis matik tak berpemilik ditemukan warga berada di semak-semak seputaran Jalan Temanggung Tilung XI,…

Seminggu Lagi Menikah, Calon Pengantin Wanita Tewas Depan Kamar Mandi
PALANGKA RAYA – Nahas nasib yang dialami calon pengantin wanita, Arnuri Kristin. Perempuan 30 tahun ini ditemukan tewas di kediamannya tepat sepekan sebelum hari bahagia ia dipinang sang kekasih. Ia…

Korban Gigitan Kera Liar Bertambah
\PALANGKA RAYA – Korban gigitan kera liar yang berkeliaran di Gang Sepakat, Jalan Ahmad Yani, Kompleks PDAM, Pahandut, Kota Palangka Raya, bertambah. Terakhir, kera menyerang Sanau Putra (15). Kejadian bermula…

Polisi Amankan 33 Paket Sabu di Jalan Kalimantan
PALANGKA RAYA – Satresnarkoba Polresta Palangka Raya meringkus seorang pengedar sabu-sabu di Gang Nurul Ikhlas, Jalan Kalimantan, No.01 RT. 003, RW. 021, Kelurahan Pahandut, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya, Selasa…

Di Tahun 2021, Lakalantas di Kota Palangka Raya Renggut 44 Nyawa
PALANGKA RAYA – Angka kecelakaan lalu lintas (Lakalantas) di wilayah Kota Palangka Raya masih dikategorikan cukup tinggi. Bahkan, pada tahun 2021, data korban meninggal dunia akibat kecelakaan lalu lintas naik…

Kedatangan Kapolresta Baru, Kombes Pol Budi Santosa Disambut dengan Upacara Pedang Pora
PALANGKA RAYA – Kedatangan perdana Kapolresta Palangka Raya, Kombes Pol Budi Santosa bersama istri disambut dengan tarian Adat Dayak dan dilanjut dengan prosesi adat potong pantan serta pedang pora. Tradisi…

Motor Mahasiswa Raib usai Rayakan Pergantian Malam Tahun Baru
PALANGKA RAYA – Belum genap sehari, pelarian pelaku tindak pidana pencurian kendaraan motor (curanmor) milik seorang mahasiswa berhasil dibekuk oleh jajaran kepolisian. Pelaku curanmor tersebut berinisial MR (22) diringkus oleh…

Kera Liar Gigit Jari Lima Bocah di Kompleks Perumahan Belakang PDAM
PALANGKA RAYA – Lima orang anak-anak menjadi korban gigitan kera liar yang masuk ke permukiman warga, di sekitar bantaran Sungai Kahayan atau di kompleks perumahan belakang PDAM, Gang Tirta, Jalam…