KUALA KURUN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) meminta, kepada Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga (Disdikpora) di wilayah setempat, agar selalu mendata jumlah guru yang ada…
DPRD Gunung Mas
Perlu Pengawasan Terhadap Kualitas Pengerjaan Jalan Umum
KUALA KURUN – Sepanjang ruas jalan provinsi dari Kuala Kurun-Palangka Raya tepatnya, Kecamatan Sepang, Mihing Raya dan Kecamatan Kurun, Kabupaten Gunung Mas (Gumas) sedang dalam tahap perbaikan oleh Dinas Pekerjaan…
Dewan Ajak Warga Tidak Golput di Pilkades
KUALA KURUN – Pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) mengajak, masyarakat di wilayah setempat, untuk tidak masuk dalam daftar golongan putih atau golput. Pasalnya, tinggal beberapa…
Dewan Gumas Harap Pilkades Bisa Berjalan Aman
KUALA KURUN – Pada 10 Agustus 2022 ini ada 41 desa dari 10 kecamatan yakni Kecamatan Sepang, Kurun, Tewah, Kahut, Miri Manasa, Manuhing, Rungan Hulu, Rungan Barat, Rungan dan Manuhing…
Dewan Dorong Pemda Bangun Jalan Menuju Wahana di Tahura
KUALA KURUN – Pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) terus mendorong Pemerintah Kabupaten (Pemkab) melalui, Dinas Lingkungan Hidup, Kehutanan dan Perhubungan (DLHKP) untuk mulai pembenahan di…
Dewan Dukung Aksi Damai Blokade Jalan Kurun-Palangka Raya
KUALA KURUN – Sekarang ini masih berlangsung dilakukan pemblokade Jalan Kuala Kurun-Palangka Raya oleh aliansi masyarakat dan tiga ormas. Hal itu pun, mendapat dukungan dari kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah…
Diperlukan Penetapan Terhadap Hutan Adat di Gumas
KUALA KURUN – Pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Gunung Mas (Gumas) mengharapkan, dengan pemerintah setempat supaya melakukan penetapan untuk hutan tanah adat, khususnya di wilayah Bumi Habangkalan Penyang Karuhei…
Pemda Jangan Lupakan Tujuan Utama Pembangunan Daerah
KUALA KURUN – Setelah mendengar pidato pengantar Bupati Gunung Mas (Gumas) dan pengajuan raperda waktu lalu disepakati bersama. Untuk itu, Pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gumas meminta, kepada…
OPD Mesti Maksimalkan Penyerapan Anggaran di Tahun 2023
KUALA KURUN – Pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) melakukan pembahasan anggaran untuk tahun 2023. Hal itu dilakukan, bersama dengan Tim Anggaran dari Pemerintah Daerah (Pemda)…
Dewan Minta DLHKP Buatkan Jembatan Timbang
KUALA KURUN – Pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) saat mengadakan rapat paripurna bersama pemerintah daerah, menyampaikan ada beberapa poin hal. Salah satunya Dinas Lingkungan Hidup,…
