PALANGKA RAYA – Aparat kepolisian gabungan dari Jatanras Polresta Palangka Raya, Ditreskrimum Polda Kalimantan Tengah, Ditintelkam Polda Kalteng, hingga Intelmob Satbrimob Polda Kalteng berhasil membekuk pelaku pencurian dengan kekerasan (curas)…
Berita Utama
Polres Pulang Pisau Amankan 2 Pelaku Pembakar Lahan, 2 Lainnya Masih Buron
PULANG PISAU – Polres Pulang Pisau berhasil mengamankan dua orang pelaku yang diduga melakukan tindak pidana pembakaran lahan di wilayah Kabupaten Pulang Pisau. Penangkapan dilakukan di dua lokasi berbeda, yakni…
Kepala Sekolah SDN 1 Sungai Paring Tewas Kecelakaan di Jalan Tjilik Riwut, Dunia Pendidikan Kotim Berduka
SAMPIT – Dunia pendidikan di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) berduka. Kepala Sekolah SDN 1 Sungai Paring, Kecamatan Cempaga, berinisial R, meninggal dunia usai mengalami kecelakaan lalu lintas di Jalan Tjilik…
Mahasiswa di Palangka Raya Gelar Aksi Damai, Tuntut Evaluasi Program CSR
PALANGKA RAYA – Belasan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Peduli Petani, terdiri dari Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) berbagai universitas di Palangka Raya bersama Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI), menggelar…
47 Perusahaan di Kotim Menunggak Pajak Rp 5,7 Miliar, Wagub Kalteng Ingatkan Kewajiban
PALANGKA RAYA – Sebanyak 47 perusahaan di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Kalimantan Tengah, tercatat menunggak pajak hingga mencapai Rp 5,7 miliar. Fakta ini mendapat perhatian serius dari Wakil Gubernur (Wagub)…
Proyek Mal Syariah di Lingkar Utara Sampit Tertahan, Izin Pembangunan Belum Lengkap
SAMPIT – Pembangunan Mal Syariah yang digadang bakal menjadi pusat perdagangan modern bernuansa islami di Kotawaringin Timur (Kotim) hingga kini belum menunjukkan perkembangan berarti. Proyek yang berlokasi di Jalan Ir…
Warga Kotim Tolak PT Agrinas, Wabup Irawati Turun Temui Massa
SAMPIT – Ratusan warga yang tergabung dalam Aliansi Koperasi Masyarakat Kota Bersatu menggelar aksi unjuk rasa di depan Kantor Bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Jalan Jenderal Sudirman, Rabu (24/9/2025). Massa menolak…
Dugaan Korupsi PT IM, Kadis ESDM Kalteng Dicecar 20 Pertanyaan
PALANGKA RAYA – Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Kalimantan Tengah (Kalteng), Vent Christway, dicecar sekitar 20 pertanyaan oleh tim penyidik Kejaksaan Tinggi Kalteng, Senin (22/9/25) malam. Pemeriksaan…
Ratusan Anggota KSU Sejahtera Duduki Kantor Bupati Seruyan, Tuntut Hak Masyarakat
KUALA PEMBUANG – Ratusan anggota koperasi yang tergabung dalam KSU Sejahtera menggelar aksi di depan Kantor Bupati Seruyan, Senin (22/9). Mereka menuntut agar hak-hak masyarakat segera ditindaklanjuti, terutama terkait kewajiban…
ESDM Bekukan 25 Tambang Batu Bara di Kalteng, Pemprov Belum Terima Info Resmi
PALANGKA RAYA – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menghentikan sementara kegiatan 25 perusahaan tambang batu bara di Kalimantan Tengah (Kalteng). Kebijakan ini diambil karena perusahaan-perusahaan tersebut diduga tidak…
