KUALA KURUN – DPRD Kabupaten Gunung Mas (Gumas) menyatakan bahwa Rancangan Akhir Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2025–2029 telah selesai dibahas dan siap dilanjutkan ke tahap berikutnya, yaitu…
Hari: 3 Juli 2025

Mafia Tanah dan Surat Palsu Picu Kisruh Lahan di Kotim, Pemkab Siap Bongkar Dalangnya
SAMPIT – Kisruh pertanahan kembali mencuat di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Sengketa lahan yang terus berulang ditengarai bukan semata-mata karena tumpang tindih dokumen, tapi juga adanya praktek mafia tanah dan…

Eks Pasar UPT Anjir Pulang Pisau Bakal Disulap Jadi Rest Area Strategis di Jalur Trans Kalimantan
PULANG PISAU – Pemerintah Kabupaten Pulang Pisau berencana menyulap eks Pasar Mingguan UPT Anjir Pulang Pisau menjadi rest area yang representatif. Lokasi ini berada di Jalan Trans Kalimantan, tepatnya di…

RTH di Bundaran Besar Ditarget Rampung 2025, Pemprov Kalteng Gelontorkan Rp 100 Miliar
PALANGKA RAYA – Pemerintah Provinsi Kalteng menargetkan pembangunan dua Ruang Terbuka Hijau (RTH) di kawasan Bundaran Besar Palangka Raya tuntas pada tahun 2025. Proyek ini menelan total anggaran sebesar Rp…

Potret Buram Penjara di Kalteng
DI balik tembok tinggi Rumah Tahanan dan Lembaga Pemasyarakatan (Rutan/Lapas) di Kalimantan Tengah (Kalteng), ada potret buram yang jarang tersorot. Dunia penjara di provinsi ini menghadapi persoalan klasik yang tak…

Luhut Ungkap Kondisi Terkini Jokowi Usai Bertemu di Bali: Progres Kesehatan Baik, Semangat Tak Luntur
JAKARTA – Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN), Luhut Binsar Pandjaitan, membagikan kabar terbaru mengenai kondisi kesehatan Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi). Keduanya sempat bertemu dalam momen santai saat berada…

DPRD Katingan Apresiasi Kinerja Polres Jaga Kamtibmas dan Stabilitas Daerah
KATINGAN – Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Katingan, H. Wiwin Susanto, S.Pd menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Kapolres Katingan AKBP Chandra Ismawanto, SIK beserta jajarannya atas keberhasilan mereka menjaga…

Tingkatkan Efektivitas Pengelolaan Pajak dan Retribusi Daerah
KASONGAN – Salah satu yang kini masih dibahas pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan adalah Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang perubahan atas Peraturan Daerah Kabupaten Katingan Nomor 1…

Cair BSU 2025 Rp600 Ribu, Tapi Bisa Ditarik Lagi Jika Tak Penuhi Syarat! Ini Penjelasan Kemnaker
JAKARTA – Penerima Bantuan Subsidi Upah (BSU) tahun 2025 patut berhati-hati. Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) menegaskan bahwa dana yang sudah cair bisa ditarik kembali ke kas negara jika penerima ternyata tidak…

Bupati Tegaskan Bundaran Belah Akan Diperindah, Jadi Ikon Baru Pulang Pisau
PULANG PISAU – Pemerintah Kabupaten Pulang Pisau berkomitmen mempercantik kawasan Bundaran Belah atau yang juga dikenal masyarakat sebagai Bundaran Terang Bulan di ruas Jalan Trans Kalimantan. Penataan ulang ini ditargetkan…