PULANG PISAU-Kabar gembira untuk penyandang disabilitas. Pasalnya, Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Pulang Pisau telah meluncurkan program Unit Layanan Disabilitas (ULD) Bidang Ketenagakerjaan. Ketua Penyelenggara Launching ULD Bidang…
Hari: 15 Juni 2021
Jadi Kurir Sabu, IRT Asal Sampit Diringkus di Seruyan
KUALA PEMBUANG – Sorang ibu rumah tangga (IRT) berinisial NO (55) berhasil diamankan oleh Satresnarkoba Polres Seruyan lantaran jadi kurir sabu. Penindakan terhadap IRT asal Kota Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur…
Dorong Percepatan Vaksinasi di Kabupaten Pulang Pisau
PULANG PISAU-Anggota DRPD Kabupaten Pulang Pisau, Dugan mendorong pemerintah terus melakukan percepatan vaksinasi Covid-19 sebagai upaya memutus mata rantai penyebaran Covid-19. “Kita mendorong Pemerintah Daerah Kabupaten Pulang Pisau untuk terus …
Covid-19 Masih Tinggi, Belajar Tatap Muka Ajaran Baru Belum Dipastikan
PULANG PISAU-Kasus Covid-19 masih tinggi, Dinas Pendidikan Pulang Pisau belum memastikan pembelajaran tatap muka untuk tahun ajaran baru pada 12 Juli 2021 mendatang. Hal itu, dikatakan Kepala Dinas Pendidikan Pulang…
Setelah Usir Suami, Ternyata Istri Berduaan dengan Pria Lain di Rumah
KASONGAN – Sebuah rumah di Jalan Durian, Kota Kasongan digerebek warga. Alhasil, perempuan pemilik rumah yang telah memiliki suami kedapatan berduaan dengan pria lain. Peristiwa ini melibatkan pasangan suami isteri…
Mampukah Magical Hungaria “Menyihir” Portugal?
WALAUPUN di atas kertas Timnas Portugal lebih unggul dari Timnas Hungaria. Namun Hungaria bukanlah tim yang bisa dikalahkan begitu saja. Cristiano Ronaldo Cs harus bekerja keras menaklukkan tim yang berjuluk…
Mantan Kades Ini Habiskan Rp 1,6 Miliar Dana Desa Untuk Berjudi
PURUK CAHU – KT (43) Oknum Mantan Kepala Desa (Kades) Lakutan, Kecamatan Laung Tuhup akhirnya ditetapkan sebagai pelaku tunggal Korupsi Dana Desa tahun anggaran 2018 hingga tahun 2019. Uang sebesar…
Yonif R 631/Atg Rehab Masjid Terbengkalai di Kecamatan Bukit Batu
PALANGKA RAYA – TNI AD dari Batalyon Infanteri Raider 631/Antang melakukan perbaikan atau rebah sekaligus pembersihan Masjid Nurul Jannah yang terbengkalai, Selasa (15/6/2021). Masjid terbengkalai yang terletak di Kelurahan Banturung,…
Korupsi, Mantan Dirut PDAM Mura Terancam Penjara Seumur Hidup
PURUK CAHU – Mantan Direktur Utama (Dirut) PDAM Kabupaten Murung Raya (Mura) ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi. Bahkan, dalam kasus ini terancan pidana seumur hidup. Penetapan Dirut PDAM inisial…
Masalah Stunting di Pelosok Masih Menjadi PR Pemerintah Kalteng
PALANGKA RAYA–Masalah stunting di daerah pelosok masih menjadi pekerjaan rumah (PR) bagi Pemerintah Provinsi Kalteng. Hal ini, lantaran masih kurangnya sosialisasi terkait stunting yang dilakukan oleh dinas terkait. Melihat persoalan…